Jumat, 28 Maret 2014

patch vmware esx 5.5 di IBM X3850

IBM membuat customize image untuk vmware khusus untuk hardwarenya.
ini dia link customized esx http://www-03.ibm.com/systems/x/os/vmware/

cara patch ada beberapa

- patch vmware esxi customized via vCenter

http://kb.vmware.com/selfservice/microsites/search.do?language=en_US&cmd=displayKC&externalId=1019545

- patch vmware via esxcli

http://kb.vmware.com/selfservice/microsites/search.do?language=en_US&cmd=displayKC&externalId=2004746

selamat bervirtualisasi

Sabtu, 08 Februari 2014

What's App di komputer bagi yang tidak mau ketinggalan Update

Alternatif kirim terima pesan selain BBM yang mulai banyak dipakai adalah What's App.
apabila tool ini menjadi wajib bagi komunitas bisnis anda maka anda tidak mau dong ketinggalan update dari rekan bisnis atau teman anda.
What's app ini memungkinkan komunikasi antar gadget walaupun sistem operasinya berbeda (android, ios,qnx, winmo,dll).
kalau what's app di komputer bagaimana ?
kebetulan penulis pernah kejadian dimana HP ketinggalan dirumah dan tentunya karena pusat informasi berada di Whats'app maka yang harus dilakukan adalah mencari bagaimana What's App harus hadir di komputer.

alternatifnya adalah Bluestack dan Pidgin.


Senin, 04 Maret 2013

install DB2 10.1 di ubuntu 12.04 x64

Pasti pernah dengar dong DB2 , soo pasti... salah satu database buatan IBM. versi terakhir saat penulisan ini adalah 10.1

ada beberapa edisi DB2 yang ada antara lain

-DB2 express C
-DB2 express edition
-DB2 Workgroup server edition
-DB2 Enterprise server edition
-DB2 Advanced Enterprise server edition
-IBM database enterprise developer edition

lebih lengkap perbandingan fiturnya ada di http://pic.dhe.ibm.com/infocenter/db2luw/v10r1/nav/1_0_2

kali ini saya coba pakai DB2 express C dimana ini free untuk dipakai walaupun untuk server produksi.
yang menarik adalah Tidak ada batasan besar kapasitas database, bisa dipakai unlimited size database.

menarik bukan, sudah free dan tanpa batas size database.

kali ini share instalasi nya di laptop 64bit.

sebelumnya bumbu2 nya harus dipersiapkan terlebih dahulu antara lain :
-DB2 10.1 express C for linux x64 (download DB2 Express-C dan Data Studio Administration Client)

Kamis, 21 Februari 2013

Membandingkan fungsi split di J2ME


Split berguna untuk mendapatkan array of string dari suatu string dengan delimiter

contoh

"bangun,tidur,kuterus,coding,tidak,lupa,menggosok,gigi"

nanti maunya hasilnya adalah

variabel={"bangun","tidur","kuterus","coding","tidak","lupa","menggosok","gigi"}


Hasil perbandingan dari method split berikut

TESTING NETWORK PERFORMANCE IN SOLARIS

2 tool netio & netperf

ada banyak cara untuk melihat throughput network pada ujung card network. berikut ini kalau di solaris

netio

Created by Kai Uwe Rommel, it tests by sending and receiving packets of varying sizes and reports throughput in kilobytes per second.

Installation
x86
# wget ftp://ftp.sunfreeware.com/pub/freeware/intel/10/netio-1.26-sol10-x86-local.gz
# gzip -d netio-1.26-sol10-x86-local.gz
# pkgadd -d netio-1.26-sol10-x86-local
SPARC
# wget ftp://ftp.sunfreeware.com/pub/freeware/sparc/10/netio-1.26-sol10-sparc-local.gz
# gzip -d netio-1.26-sol10-sparc-local.gz
# pkgadd -d netio-1.26-sol10-sparc-local
Usage
Server-side
# netio -u -s
Client-side
# netio -u SERVER_IP_ADDRESS